Category: News
Tingkatkan Kualitas Penulisan Karya Ilmiah, UMBY Sosialisasikan Grammarly
Bantul, Matahari.tv — Bagian Publikasi Jurnal Ilmiah, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) mengadakan Sosialisasi dan Pelatihan Akun Grammarly. ... Selengkapnya
Akbar Tanjung Instruksikan Baharuddin Aritonang Turun ke Tapsel untuk Menangkan Dolly-Parulian
Tapanuli Selatan, Matahari.tv — Ketua Dewan Kehormatan Partai Golongan Karya (Golkar), Akbar Tanjung, telah memberikan instruksi kepada Baharuddin Aritonang untuk turun langsung ke Kabupaten Tapanuli ... Selengkapnya
Polisi Kembali Tangkap 3 DPO Kasus Judi Online Komdigi, Total 22 Tersangka Diamankan
Jakarta, Matahari.tv – Penyidik Subdit Jatanras Ditreskrimum Polda Metro Jaya kembali berhasil menangkap tiga orang buronan (DPO) yang terlibat dalam pengelolaan ribuan situs judi online. ... Selengkapnya
Dukung Ketahanan Pangan, Brimob Polri Siapkan 5 Ha Lahan, Tanam Jagung Bersama Warga Karawang Timur
Jakarta, Matahari.tv — Pasukan Pelopor Korbrimob Polri menghidupkan lahan tidur untuk dijadikan lahan produktif di Resimen IV Paspelopor Korbrimob Polri, Karawang Timur, Jawa Barat (Jabar). ... Selengkapnya
Penyederhanaan Aturan Penyaluran Langsung ke Petani Solusi Efektif Mempercepat Akses Pupuk Tepat Sasaran
Jakarta, Matahari.tv — Pakar Kebijakan Publik dari Universitas Nasional, Hilmi Rahman menilai kebijakan penyaluran pupuk bersubsidi yang langsung ke petani merupakan langkah yang tepat. Menurutnya, ... Selengkapnya
Pengamanan Debat Ketiga Pilgub Jakarta: 1.516 Personel Dikerahkan, Pastikan Tidak Ada Ancaman
Jakarta, Matahari.tv – Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi, memastikan pihaknya telah menyiapkan pengamanan secara komprehensif untuk mendukung kelancaran seluruh ... Selengkapnya
Kapolri: Selamat HUT ke-79 Korps Marinir TNI AL
Jakarta, Matahari.tv — Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengucapkan selamat atas Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Korps Marinir. Kapolri berharap soliditas TNI-Polri semakin kuat. ... Selengkapnya
Polri Targetkan SMA Taruna Kemala Bhayangkara Beroperasi 2026
Jakarta, Matahari.tv — Polri mempersiapkan SMA Taruna Kemala Bhayangkara sebagai SMA unggulan. Polri menargetkan SMA dengan kurikulum International Baccalaureate (IB) ini beroperasi pada 2026. "2025 ... Selengkapnya
Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia Vs Jepang
Jakarta, Matahari.tv – Polri mengerahkan 2.500 personel gabungan untuk mengamankan pertandingan timnas sepak bola Indonesia melawan Jepang pada laga Grup C kualifikasi Piala Dunia 2026 ... Selengkapnya
Program Swasembada Pangan, Amran: Intensifikasi Maupun Ekstensifikasi Dikerjakan Bersama-sama Kementan dan Kementerian PU
JAKARTA, Matahari.tv — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman memastikan program swasembada pangan yang telah dicanangkan Presiden Prabowo Subianto terus dikerjakan secara optimal. Di antaranya ... Selengkapnya