Category: News
Presiden Jokowi Apresiasi TNI-Polri Atas Kebebasan Pilot Susi Air
Jakarta, Matahari.tv — Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan bahwa pembebasan Pilot Susi Air, Kapten Philip Mark Mehrtens, dari sanderaan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) adalah ... Selengkapnya
Pendekatan Soft Approach oleh Pemerintah Republik Indonesia berhasil, Pilot Philip akhirnya dibebaskan
Timika, Matahari.tv — Kurun waktu 1,5 tahun Pilot Philip disandera KKB Egianus Kogoya di wilayah Nduga. Berbagai upaya telah dilakukan pemerintah Republik Indonesia untuk membebaskan ... Selengkapnya
Kompolnas Apresiasi Kerja Polri yang Berhasil Menangkap Pelaku Pembunuhan di Padang Pariaman
Jakarta, Matahari.tv — Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mengapresiasi kerja Polri, khususnya Polda Sumatera Barat dan Polres Padang Pariaman usai berhasil menangkap IS, pelaku pembunuhan Nia ... Selengkapnya
Ketum PWI Pusat Buka Pelatihan Pers Kampus PWI-LSPR, Disambut Antusias Mahasiswa Se-Jabodetabek
Jakarta, Matahari.tv — Ketua Umum PWI Pusat Hendry Ch Bangun membuka Pelatihan Pers Kampus PWI- LSPR Institute, Sabtu (21/9/2024) pagi bertempat di Prof. Dr. Djausman ... Selengkapnya
Polri Apresiasi Penangkapan Tersangka Kasus Pembunuhan dan Pemerkosaan di Padang Pariaman
Padang, Matahari.tv — Pimpinan Polri, Kapolri beserta jajaran pejabat utama Mabes Polri menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya atas kinerja luar biasa dari tim gabungan yang berhasil mengungkap ... Selengkapnya
PWI Sulawesi Utara Laksanakan UKW Fasilitasi Dewan Pers
Manado, Matahari.tv — Persatuan Wartawan Indonesia(PWI) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) melaksanakan Uji Kompetensi Wartawan(UKW) yang difasilitasi Dewan Pers. UKW berlangsung 2 hari, 20-21 September 2024. ... Selengkapnya
Tingkatkan Kemampuan Personel, Polda Metro Jaya Gelar Latkatpuan Dibidang Kehumasan
Jakarta, Matahari.tv — Dalam meningkatkan Profesionalisme, Bidhumas Polda Metro Jaya menggelar Pelatihan Peningkatan Kemampuan (Latkatpuan) dibidang Kehumasan, acara berlangsung di ruang Media Managemant Center Bid ... Selengkapnya
Apresiasi Satu Dekade Jokowi, Ulama Ajak Masyarakat Dukung Transisi dan Keberlanjutan oleh Prabowo-Gibran
Jakarta, Matahari.tv — Satu dekade kepemimpinan Presiden Jokowi mampu mewujudkan pembangunan bagi Indonesia. Oleh karenanya, ulama mengajak masyarakat untuk mendukung penuh adanya transisi pemerintahan dan ... Selengkapnya
Upaya Preventif Polsek Cipayung Cegah Tawuran Pelajar
Jakarta, Matahari.tv – Polsek Cipayung, melalui Unit Samapta, terus menjalankan tugasnya dalam menciptakan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Salah satu langkah preventif yang dilakukan ... Selengkapnya
PWI Pusat Pastikan HPN 2025 di Banjarmasin, Riau Resmi Batal Jadi Tuan Rumah
JAKARTA, Matahari.tv — Ketua Bidang Pembinaan Daerah M Harris Sadikin memastikan, tidak ada perubahan lokasi perayaan Hari Pers Nasional (HPN) 2025. Lokasi perayaan tetap di ... Selengkapnya